Minggu, 16 Oktober 2011

(: Pelajaran Terbaik :)


”Pelajaran Terbaik Dalam Hidup adalah Disaat Kamu Menyadari Sebuah Kesalahanmu”

Why ? karna jika anda sudah bisa mengkritik diri anda sendiri, secara tidak sadar anda sudah menjadi diri yang dewasa. Dan jika anda sudah bisa menyadari kesalahan anda, dengan sendirinya anda akan berfikir “hal apa yang bisa membuat saya tidak membuat kesalahan seperti itu lagi ?” disaat itu lah diri anda akan lebih baik dari sebelumnya.

“Life Is a Choice”

Dennis triatmaja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar